Ratusan Kali Ditolak Perusahaan, Tiga Orang Disabilitas Ini ‘Balas Dendam’ Buka Bisnis Kopi - 2

Sepak terjang membangun bisnis dari nol
Dalam berbisnis, hobi saja rasanya tidak cukup untuk membuat produk laku di pasaran. Harus ada skill, biaya, serta tempat untuk memastikan bisnis tersebut berjalan lancar.  Kesulitan ini juga dialami oleh ketiganya. Demi mewujudkan impian bersama, Erwin harus meminjam salah satu Gedung milik pamannya yang berlokasi di Jl. Krukut Raya No.70, Limo.


Para owner Kopi Tuli [Sumber gambar]




Beruntung, mereka diberikan izin selama tiga bulan. Selanjutnya, mereka belajar bagaimana caranya meracik kopi yang enak. Dalam hal ini, baik Erwin,


 Adhika, serta Putri harus kursus di salah satu lembaga selama 3 bulan full. Gagal, bangkit lagi, jatuh, berdiri lagi, hingga mereka menemukan rasa yang pas di lidah dan layak dijual untuk para konsumen.


Susahnya berkomunikasi dengan teman dengar ketika awal berdirinya KopTul

No comments:

10 Coretan di Dinding yang Tulisannya Lucu Parah

1. Tolong kembalikan 5 detikku yang terbuang percuma :(   2. Nah yang elo lakuin itu apa abdul?? Selanjutnya ...